Ketela Sambung Cocok Ditanam di Bumi Desa Puyung

Wina Purwanto 24 Oktober 2018 01:17:22 WIB

Istilah ketela sambung cukup familiar di kalangan petani yang tinggal di daerah dataran tinggi seperti Desa Puyung Kecamatan Pule Kabupaten Trenggalek ini.  Ketela sambung atau dalam Istilah lokal dikenal dengan sebutan ketela sanditan itu sendiri adalah penyambungan pohon ketela dari dua jenis yang berbeda.  Untuk sambungan bahkan bawah atau yang ditanam menancap ke tanah biasanya menggunakan batang pohon ketela biasa pada umumnya , sedangkan untuk sambungan bagian atas menggunakan ketela karet.  Ketela karet itu sendiri biasanya dapat tumbuh rimbun dengan besar batang bisa tumbuh hingga sebesar batang bambu bahkan bisa lebih.  Namun apabila pohon ketela karet tersebut ditanam tanpa disambung, hasil yang didapatkanya hanyalah daunya saja sedangkan umbinya biasanya akan tumbuh bersifat akar saja. , daun yang muda untuk dikonsumsi manusia sedangkan daun yang sudah tua digunakan untuk Makanan ternak kambing.  Berbeda jikalau pohon ketela tersebut dengan sistem sambung dengan ketela pohon biasa,  selain menghasilkan daun yang lebat ketela sambung juga akan menghasilkan ubi yang luar biasa besarnya, bahkan satu biji umbi dari ketela sambung itu sendiri bisa berbobot 35 kg bahkan lebih tergantung lamanya waktu tanam pohon ketela sambung itu sendiri do tingkat kesuburan tanah untuk menanamnya. 

Komentar atas Ketela Sambung Cocok Ditanam di Bumi Desa Puyung

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Puyung

tampilkan dalam peta lebih besar