Himbauan Untuk tuntas Adminduk dan Mengaktifkan Siskamling Oleh Kasie Pemerintahan Desa Puyung

Wina Purwanto 04 Juni 2018 17:13:48 WIB

Hari Ini Senin Kliwon 04 Juni 2018 Bertempat di Balai Desa Puyung Kasie Pemerintahan Desa Puyung Bapak Sunardi memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Ketua RT se Desa Puyung agar nantinya di sebarluaskan ke Seluruh Lapisan Masyarakat se Desa Puyung. dalam pertemuan kali ini ada dua Poin Penting yang beliau sampaikan kepada Ketua RT se Desa puyung. yang pertama adalah tentang Tuntas adminduk yang adminduk , yang mana brdasarkan data yang ada masih banyak Warga Desa Puyung yang belum melakukan Perekaman E-KTP, selain itu juga masih dijumpai adanya Kartu Keluarga yang masih bertanda tangan Bapak Camat, dan masih banyak Pula Warga Desa yang sudah meninggal dunia belum dibuatkan Akta Kematian. Maka dari itu bapak Sunardi Menghimbau agar seluruh masyarakat yang masih mempunyai permasalahan terkait identitas Adminitrasi Kependudukan segera menuntaskanya mengingat saat ini untuk mengurus adminitrasi Kependudukan tidak dikenakan biaya / Gratis, selain itu juga bagi pemohon adminitrasi Kependudukan yang datang langsung Ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Trenggalek pemohon akan diberikan layanan One Day Service yangnantinya segala Dokumen Adminitrasi yang mereka urus akan dicetak hari itu juga. sedangkan Point yang ke Dua bapak Sunardi menghimbau agar di setiap wilayah Rukun Tetangga harus ada Poskamling dan Pengaktifan Petugas Jaga Poskamling mengingat Selain akan Segera memasuki hari raya Idul Fitri, bertepatan Pula dengan tahun Politik.   

Komentar atas Himbauan Untuk tuntas Adminduk dan Mengaktifkan Siskamling Oleh Kasie Pemerintahan Desa Puyung

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Puyung

tampilkan dalam peta lebih besar