Larangan Bermain Petasan di bulan Ramadhan
01 Februari 2017 22:19:14 WIB
Memasuki bulan Ramadhan Pemerintah Desa Puyung Melalui Ketua RT / RW dan Tokoh Masyarakat untuk selanjutnya diebarluaskan Kepada seluiruh lapisan masyarakat, menghimbau agar dapatnya masyarakat tidak bermain Petasan atau sejenisnya demi menjaga keamanan dan keselamatan bersama. mengingat seperti sudah menjadi tradiisi dari dahulu bahwasanya setiap datang Bulan Suci Ramadhan di serati pula maraknya permainan dor - doran dan sejenisnya dengan dalih membangunkan sahur dan lain-lain. dan Alahmadulilah dengan Kesadaran masyarakat yang semakin tinggi akan bahaya bermain petasan dan sejenisnya Ramadhan kali ini permainan dor doran tersebut sudah sangat jarang ditemui di Desa Puyung.
Komentar atas Larangan Bermain Petasan di bulan Ramadhan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Truck bermuatan garam terguling di Desa Puyung
- Pelantikan KPPS Desa Puyung Kecamatan Pule Kabupaten Trenggalek Untuk Pemilu Tahun 2024
- Rapat pra pembangunan di Desa Puyung Tahun 2023
- Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Bulan Mei kembali disalurkan
- Laporan realisasi APBDes Desa Puyung Tahun 2022
- Halal bihalal PPDI Kecamatan Pule Tahun 2023
- Publikasi APBDes Desa Puyung Tahun Anggaran 2023